PENDIDIKAN BERWAWASAN MULTIKULTURAL DI LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM: KONSEPSI DAN IMPLEMENTASINYA DI MI NEGERI PAJU PONOROGO

DOI:

https://doi.org/10.32478/piwulang.v3i2.658

Authors

Keywords:

Pendidikan Islam, Madrasah, Multikulturalisme

Abstract

Penelitian ini memfokuskan kajian kepada upaya madrasah dalam menanamkan nilai-nilai multikultural kepada peserta didik sebagai pengetahuan dan pengalaman yang harus dimiliki. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan teknik pengambilan data yang dilakukan menggunakan teknik wawancara mendalam, observasi partisipasi, dan studi dokumentasi. Temuan penelitian berkaitan dengan model pendidikan multikultural di lembaga madrasah menunjukkan bahwa: pertama dalam membangun pendidikan multikultural ialah adanya pandangan paradigmatik atas pendidikan multikultural. Kedua kurikulum yang menawarkan nilai-nilai multikultural untuk diimplementasikan. Ketiga budaya madrasah yang dikembangkan untuk menghargai ragam proses dalam pembelajaran di dalam dan luar kelas. implikasi dari pendidikan multikultural di lingkungan madrasah yang menunjukkan nilai-nilai multikulturalisme seperti: kerukunan, kebersamaan, dan persaudaraan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aji Nugroho, Muhammad. Pendidikan Islam Berwawasan Multikultural; Sebuah Upaya Membangun Pemahaman Keberagamaan Inklusif pada Umat Muslim. Jurnal Mudarrisa, Vol 8, No. 1, Juni 2016

Banks, James (ed). Encyclopedia of Diversity in Education. California: Sage Publishing, 2012

Basrowi dan Suwandi. Memahami Penelitian Kualitatif. Jakarta: Rineka Cipta, 2008

Dirjen Pendidikan Islam Departemen Agama Republik Indonesia. Undang-undang dan Peraturan Pemerintah Republik Indonesia tentang Pendidikan. Jakarta: Dirjen Pendis, 2006

Hanurawan, Fattah. Sikap Guru terhadap Peran Pengajaran Kajian Multikultural dalam Mengurangi Prasangka Siswa. Jurnal Ilmu Pendidikan, Jilid 4, No. 3, Agustus 1997

Harto, Kasinyo. Pengembangan Pendidikan Agama Islam Berbasis Multikultural. Jurnal Al-Tahrir, Vol. 14, No. 2 Mei 2014

Hidayatullah Al Arifin, Ahmad. Implementasi Pendidikan Multikultural dalam Praksis Pendidikan di Indonesia. Jurnal Pembangunan Pendidikan: Fondasi dan Aplikasi Vol. 01, No. 01, Juni 2012

http://liputan6.com/news/read/2571163/tersangka-kasus-kerusuhan-tanjungbalai-bertambah-jadi-21-orang

Jiyanto dan Eko Efendi, Amirul. Implementasi Pendidikan Multikultural di Madrasah Inklusi Madrasah Aliyah Negeri Maguwoharjo Yogyakarta. Jurnal Penelitian, Volume 10, Nomor 01, Februari 2016

Miles, B Mattew dan Huberman, A Michael. Analisis Data Kualitatif, Terj Tjetjep Rohendi Rohidi. Jakarta: UI Press, 1992

Moleong, Lexy. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: Remaja Rosdakarya, 2000

MPR dan Tim Kerja Sosialisasi MPR RI Periode 2009-2014. Materi Sosialisasi Empat Pilar MPR RI. Jakarta: Sekjend MPR RI, 2016

Naim, Ngainun. Teologi Kerukunan: Mencari Titik Temu dalam Keragaman. Yogyakarta: Teras, 2011

Sudarto, H. Konflik Islam Kristen: Menguak Akar Masalah Hubungan antar Umat Beragama di Indonesia. Semarang: Pustaka Rizki Putra, 1999

Sugiyono. Metodologi Penelitian Pendidikan: Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta, 2006

Sutarno. Pendidikan Multikultural: Unit 1. Jakarta: Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan Nasional, 2007

Wahid, Rahman. Implementasi Pendidikan Multikultural di Pendidikan Dasar. Skripsi: Tidak diterbitkan, 2020

Downloads

Published

2021-03-29

Issue

Section

Articles

How to Cite

PENDIDIKAN BERWAWASAN MULTIKULTURAL DI LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM: KONSEPSI DAN IMPLEMENTASINYA DI MI NEGERI PAJU PONOROGO. (2021). Piwulang: Jurnal Pendidikan Agama Islam, 3(2), 123-142. https://doi.org/10.32478/piwulang.v3i2.658