PELATIHAN MANAJEMEN TAKMIR DALAM PEMBERDAYAAN REMAJA MASJID DI MASJID AL-HUDA DESA DRIGU PONCOKUSUMO MALANG

DOI:

https://doi.org/10.32478/ngabekti.v1i1.1932

Authors

  • Mochamad Imron STAI Ma'had Aly Al-Hikam Malang
  • Rizaldi Alfan Permana STAI Ma'had Aly Al-Hikam Malang
  • Ahmad Mulazim STAI Ma'had Aly Al-Hikam Malang
  • Zen Amrullah STAI Ma'had Aly Al-Hikam Malang
  • Zaedun Na'im STAI Ma'had Aly Al-Hikam Malang

Abstract

Abstract

Teenagers are one component of society that has the potential to prosper mosques, so teenagers need to be nurtured and empowered so that they have the skills and expertise to prosper mosques in the form of knowledge about da'wah, da'wah management, leadership and emotional and spiritual intelligence. Empowering and mentoring teenagers aims to make them become good young people; namely teenagers who are pious, faithful, knowledgeable, skilled and have noble character. To develop Muslim youth, various approaches can be taken, including through mosque youth activities. The implementation can be carried out with mosque youth partners. It is hoped that an understanding of da'wah management, organization and leadership for mosque youth will provide the ability to solve problems found in society. The results of this activity show that the Remas Mosque of Al-Huda Drigu, Poncokusumo Village, Malang Regency is becoming more solid and more developed and can be more useful for the people.

Keywords: Da'wah Management, Training, Empowerment, Mosque Youth

 

Abstrak

Remaja merupakan salah satu komponen masyarakat yang mempunyai potensi untuk memakmurkan masjid, sehingga remaja perlu dibina dan diberdayakan agar mempunyai keterampilan dan keahlian untuk memakmurkan masjid dalam bentuk pengetahuan tentang dakwah, manajemen dakwah, kepemimpinan maupun kecerdasan emosional dan spiritual. Pemberdayaan dan pendampingan remaja bertujuan agar mereka menjadi generasi muda yang baik; yaitu remaja yang shalih, beriman, berilmu, berketerampilan dan berakhlak mulia. Untuk membina remaja muslim dapat dilakukan dalam berbagai pendekatan, diantaranya melalui aktivitas remaja masjid. Pelaksanaannya dapat dilakukan dengan mitra remaja masjid. Pemahaman tentang manajemen dakwah, organisasi dan kepemimpinan kepada remaja masjid diharapkan memberikan kemampuan utnuk menyelesaikan masalah-masalah yang ditemukan di masyarakat. Hasil dari kegiatan ini menunjukkan bahwa Remas Masjid Al-Huda Drigu Desa Poncokusumo Kabupaten Malang semakin solid dan lebih berkembang serta dapat lebih bermanfaat untuk umat.

Kata Kunci: Manajemen Dakwah, Pelatihan, Pemberdayaan, Remaja Masjid

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ayub, Moh. E., Muhsin MK, and Ramlan Mardjoned. Manajemen Masjid Petunjuk Praktis Bagi Pengurus. Jakarta: Gema Insani Press, 1996.

Aziz Muslim. “Manajemen Pengelolaan Masjid.” Jurnal Aplikasi Llmu-Ilmu Agama 5, no. 2 (2005): 105–14. http://digilib.uin-suka.ac.id/8309/1/AZIZ MUSLIM MANAJEMEN PENGELOLAAN MASJID.pdf.

Nugraha, Firman. Manajemen Masjid: Panduan Pemberdayaan Fungsi-Fungsi Masjid. Bandung: LEKKAS, 2016.

Said, Nurhidayat Muh. “Manajemen Masjid (Studi Pengelolaan Masjid Agung Al-Azhar Jakarta).” Jurnal Dakwah Tabligh 17, no. 1 (2016): 94–105. https://journal3.uin-alauddin.ac.id/index.php/tabligh/article/view/6079.

Susanto, Dedy. “Penguatan Manajemen Masjid Darussalam Di Wilayah RW IV Kelurahan Banjardowo Kecamatan Genuk Kota Semarang.” Jurnal Pemikiran Agama Untuk Pemberdayaan 15, no. 1 (2016): 175–206. https://journal.walisongo.ac.id/index.php/dimas/article/view/742.

Downloads

Published

2023-06-21

How to Cite

PELATIHAN MANAJEMEN TAKMIR DALAM PEMBERDAYAAN REMAJA MASJID DI MASJID AL-HUDA DESA DRIGU PONCOKUSUMO MALANG. (2023). Ngabekti: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(1), 28-33. https://doi.org/10.32478/ngabekti.v1i1.1932