TEORI DAN MODEL PENDIDIKAN ISLAM DI INDONESIA Telaah Historis Epistemologis - Model Pendidikan Sejak Zaman Hindu Sampai Kemerdekaan
DOI:
https://doi.org/10.32478/ta.v2i2.143Keywords:
Model Pendidikan, Kepemimpinan, SejarahAbstract
Secara epistemologis model pendidikan di Indonesia di bangun melalui tahapan setapak demi setapak. Model pendidikan paling awal diperkenalkan di Indonesia adalah model per-cantrik-an, model ini menempatkan pendidik (resi, master, ustadz) sebagai guru sekaligus pemimpin spiritual secara individu. Kedua, model pendidikan dalam bentuk padhepokan atau biara, model ini mendapat inspirasi model guru-kula dari India, dalam model ini kepemimpinan pendidikan mulai bersifat kelembagaan. Ketiga, model pendidikan pesantren, model ini mendapat inspirasi model persaudaraan Sufi, Kuttab, Ribat, dan Hankah yang dikombinasi dengan model pendidikan guru-kula yang diberi corak ke-Islam-an, pendidikan tidak hanya bersifat profan, melainkan juga sakral. Keempat, model persekolahan (schooling system), model ini dibawa ke Indonesia oleh kolonialis Belanda, model ini mengacu pada desakralisasi peran pimpinan lembaga pendidikan. Kelima, model madrasah, model ini merupakan kombinasi antara model sekolah umum dengan model pesantren, jadi pelajarannya adalah materi umum yang bermuatan nilai-nilai agama Islam.
Downloads
References
Goldziher, Ignas, What is Meant by Jahiliyyah, Chicago : al-Dine, 1966.
Kahalla, Umar, A’lam al-Nisa’ fii A’lamay al-Araby wa al-Islam, Bairut : Al-Muassasah al-Risalah, 1902.
Mernisi, Fatimah, The Forgotten queens of Islam. Bloominton : Polity Press and Blackueell Plubiser, 1993.
Rasyad, Iswadi, Medieval History of India, Delhi : TP, 1908.
Tayfur, Imam Ibnu Thahir, Balaghat al-Nisa’ , Bairut : Daar al Nahdhah al-Hadis, 1972.
Al-Thabari, 1979, Tarikh al-Umam wa al-Mulk, Bairut : Daar al-Fikr, 1979.
Zarkaly, A’lam.,1958, Syiar al-A’lam al-Nubala’ , Kairo : Daar al-Ma’arif, 1958.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Authors hold and retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a http://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
How to Cite
Similar Articles
- Yusuf Agung Subekti, Mutamakin Mutamakin, INTERAKSI ANTARA KYAI DAN SANTRI DALAM MEMBENTUK KEMANDIRIAN ANAK PADA PONDOK PESANTREN ANAK-ANAK , TA'LIMUNA: Jurnal Pendidikan Islam: Vol. 6 No. 1 (2017): MARET
- Hilman Wadjdi, MANAJEMEN PENINGKATAN MUTU LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM , TA'LIMUNA: Jurnal Pendidikan Islam: Vol. 1 No. 1 (2012): MARET
- Mochamad Nurcholiq, MANAJEMEN INFORMASI DAN KOMUNIKASI PENDIDIKAN ISLAM , TA'LIMUNA: Jurnal Pendidikan Islam: Vol. 1 No. 1 (2012): MARET
- Moh Sulton, PROBLEMATIKA MANAJEMEN PENDIDIKAN , TA'LIMUNA: Jurnal Pendidikan Islam: Vol. 1 No. 1 (2012): MARET
- Khalimatus Sa’diyah, MEMBUMIKAN ISLAM NUSANTARA MELALUI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM , TA'LIMUNA: Jurnal Pendidikan Islam: Vol. 8 No. 1 (2019): MARET
- Mukani Mukani, KONTRIBUSI HASYIM ASY’ARI PADA PENDIDIKAN ISLAM , TA'LIMUNA: Jurnal Pendidikan Islam: Vol. 4 No. 2 (2015): SEPTEMBER
- Muhammad Gusnur Wahid, Pendekatan Pembelajaran Akhlak pada Anak Tunarungu di Sekolah Luar Biasa (SLB B) , TA'LIMUNA: Jurnal Pendidikan Islam: Vol. 9 No. 1 (2020): MARET
- Siti Yumnah Syaukani, PEMIKIRAN FATIMA MERNISSI TENTANG PENDIDIKAN ISLAM PERSPEKTIF GENDER , TA'LIMUNA: Jurnal Pendidikan Islam: Vol. 10 No. 1 (2021): MARET
- Handoko Ja’far, PEREMPUAN DALAM MINORITAS PENDIDIKAN , TA'LIMUNA: Jurnal Pendidikan Islam: Vol. 4 No. 2 (2015): SEPTEMBER
- Ali Rif'an, PEMANFAATAN RADIO DAN TV KOMUNITAS SEBAGAI MEDIA HUMAS LEMBAGA PENDIDIKAN , TA'LIMUNA: Jurnal Pendidikan Islam: Vol. 3 No. 2 (2014): SEPTEMBER
You may also start an advanced similarity search for this article.